Sabtu, 23 Mei 2009

Mesir Karantina Jemaah Haji Karena Flu Babi

Menteri Kesehatan Mesir memperingatkam warganya yang akan menunaikan haji akan dikarantina sekembalinya drai Arab Saudi untuk menhhindari penyebaran Flu Babi di negaranya.Dalam sebuah wawancara dengan harian independen Mesir, Al-Masry al-Youm, Menteri Kesehatan Mesir Dr. Hatem al-Gabali mengatakan bahwa dalam beberapa tahun sebelumnya pernah terjadi ribuan jemaah haji Mesir sakit setelah pulang dari haji.Meskipun di Arab Saudi dan Mesir tidak memiliki kasus flu babi, namun sebagian dari sekitar 3 juta umat Islam dari seluruh dunia yang hadir dalam melaksanakan haji tersebut akan akan yang terinfeksi.Menurut Al-Gabali, karantina adalah pilihan konsep yang belum menjadi keputusan resmi. Sebab, haji merupakan ibadah sekali seumur hidup. Demikian seperti diberitakan AP edisi Rabo, 20 Mei lalu.

Tidak ada komentar: